Header AD

CARA MENDAPATKAN WAKTU TIDUR YANG BERKUALITAS DAN MENYEHATKAN

CARA MENDAPATKAN WAKTU TIDUR YANG BERKUALITAS DAN MENYEHATKAN




W77Asia.com -  Tips memperbaiki pola tidur yang berantakan tentu sangat dibutuhkan oleh banyak orang, terutama bagi anak muda yang sedang kuliah atau baru bekerja. Kebiasaan begadang saat berkuliah dan tuntutan untuk selalu bangun pagi membuat kamu harus pandai dalam mengatur pola tidur.

Apalagi jika kamu tidak cukup beristirahat, produktivitas dalam bekerja maupun belajar di perkuliahan tentunya akan menurun. Akibatnya, banyak pekerjaan yang dikerjakan dengan tidak efektif atau banyak pelajaran yang tidak dimengerti karena kelelahan.

Tips memperbaiki pola tidur yang berantakan dapat membuat kamu kembali produktif. Kegiatan sehari-hari yang terganggu karena jadwal tidur yang berantakan akan sirna dan kamu bisa melakukan aktivitas dengan lebih bersemangan dan bugar setiap harinya.

Apalagi jika kamu tidak cukup beristirahat, produktivitas dalam bekerja maupun belajar di perkuliahan tentunya akan menurun. Akibatnya, banyak pekerjaan yang dikerjakan dengan tidak efektif atau banyak pelajaran yang tidak dimengerti karena kelelahan.

Tips memperbaiki pola tidur yang berantakan dapat membuat kamu kembali produktif. Kegiatan sehari-hari yang terganggu karena jadwal tidur yang berantakan akan sirna dan kamu bisa melakukan aktivitas dengan lebih bersemangan dan bugar setiap harinya.

Olahraga Rutin



Gambar terkait

Bandar Bola  Selanjutnya, olahraga rutin juga perlu dilakukan dalam memperbaiki pola tidur yang berantakan. Olahraga melahirkan energi dan juga membantu mengurangi stress dan depresi. Berolahraga siang hari bisa membantu tidur nyenyak di malam hari.

Hal ini dikarenakan penurunan suhu badan pasca olahraga membantu mendinginkan tubuh, yang membuat rasa kantuk datang lebih cepat sehingga kamu lebih mudah tertidur.

Namun, jika kamu melakukannya terlalu dekat dengan waktu tidur, maka hal tersebut malah akan membat kamu akan sulit tidur. Olahraga memproduksi endorfin yang meningkatkan semangat, sehingga tubuh kesulitan untuk memulai tidur.

Sebaiknya kamu menjadwalkan untuk berolahraga rutin sebelum jam 2 siang setiap hari untuk mendorong pola tidur yang lebih sehat. Lebih baik lagi jika kamu menjadwalkan utnuk berolahraga pada pagi hari.

Tidur dan Bangun di Jam yang Sama


Hasil gambar untuk BANGUN TIDUR

Tips memperbaiki pola tidur yang berantakan berikutnya adalah dengan membuat jadwal tidur. Cara yang terbaik adalah dengan berusaha menjaga siklus terjaga dengan bangun tidur pada jam yang sama di pagi hari.

Walaupun masih sulit untuk menerapkan pola tidur 7-8 jam di malam hari, kamu bisa melakukannya secara bertahap. Kamu bisa menerapkan bangun pada pagi hari 5 hingga 15 menit lebih awal sampai kamu terbiasa dengan waktu untuk terbangun tersebut. Konsistensi adalah kunci utama dalam tips memperbaiki pola tidur yang berantakan ini.


Batasi Jam Tidur Siang


Gambar terkait

Agen Judi Bola  Sebenarnya tidur siang bukan cara yang baik untuk menebus waktu tidur malam yang terpotong. Bagi kamu yang pola tidurnya sudah terlanjur kacau, tidur siang tak akan membantu sama sekali. Tidur siang justru menyulitkan kamu untuk tertidur di malam hari.

Maka dari itu, tips memperbaiki pola tidur yang berantakan ini adalah dengan membatasi jam tidur siang kamu. Kamu boleh beristirahat sebentar pada siang hari, maksimal hanya 30 menit dan lakukan sebelum jam 3 sore. Tidur siang sebentar barang 20-30 menit dapat membantu memperbaiki mood dan performa.

Membuat Ruang Tidur Nyaman


Hasil gambar untuk BANGUN TIDUR

Bandar Judi Bola Online  Kamu bisa mencoba mengatur ruang tidur sedemikian rupa agar lebih nyaman. Membuat kamar tidur gelap pada malam hari dan terang pada siang hari bisa diterapkan. Selain itu, kamu juga bisa pasang suhu ruangan yang pas dan pasang suara yang mendukung suasana tidur atau dengan pewangi kamar agar pikiran dan tubuh merasakan kenyamanan dengan aroma wanginya.

Usahakan untuk rileks selama sudah berada di tempat tidur agar bisa langsung tertidur. Sebaiknya segera buang semua pikiran-pikiran yang mengganggu, yang dapat mempengaruhi tidurmu.

Membuat Ritual Khusus Sebelum Tidur


Gambar terkait

Luangkan waktu untuk persiapan tidur selama 90 menit sebelum waktu tidur kamu. Pergunakan waktu ini untuk mandi/berendam air hangat, minum susu, meditasi, baca buku, atau yoga peregangan tubuh.

Mandi air hangat atau berolahraga ringan beberapa jam sebelum tidur dapat menaikkan suhu tubuh, menyebabkan kamu mengantuk saat suhu tubuh kembali menurun, Penelitian menunjukkan bahwa rasa kantuk dikaitkan dengan penurunan suhu tubuh.

Pergunakan juga sisa waktu yang ada untuk menyiapkan segala kebutuhan esok harinya, termasuk pakaian kerja, bekal dan sarapan, untuk menghindari stres akibat kewalahan di pagi hari.


Hindari Menekan Tombol Snooze Alarm


Hasil gambar untuk SNOOZE ALARM

Agen Bola Sbobet Dengan menambah waktu tidur pada pagi hari (dengan menekan tombol snooze) maka rutinitas tidur kamu akan mengalami perubahan kembali. Dengan kata lain, siklus terjaga akan berubah dan seiring dengan berjalannya waktu dapat terjadi pergeseran waktu tidur.

Jika kamu sedang mengusahakan perbaikan waktu tidur, menunda bangun saat alarm sudah berbunyi dapat membuat usaha kamu menjadi kurang efektif dan sia-sia.


BACA JUGA : 


CLICK GAMBAR DAN NIKMATI BONUS NEW MEMBER !!!


CARA MENDAPATKAN WAKTU TIDUR YANG BERKUALITAS DAN MENYEHATKAN CARA MENDAPATKAN WAKTU TIDUR YANG BERKUALITAS DAN MENYEHATKAN Reviewed by W77ASIA on Oktober 30, 2019 Rating: 5

Tidak ada komentar

Post AD

home ads